Program Magang Kalbe Nutritionals Internship Program (KNIP)
Demi meningkatkan kualitas sumber daya manusia di Indonesia, Kalbe Nutritionals bekerja sama dengan Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan dalam program Kampus Merdeka Indonesia Jaya, program magang ini menawarkan beberapa posisi yang dapat diisi sesuai dengan bidang keahlian mahasiswa. untuk lebih lengkapnya dapat dilihat pada web Program Magang Kampus Merdeka, secara detail informasi terkait program ini dapat diunduh pada poster berikut :